Cumi hitam rawit pedas

Instagram/@amazingindonesiafood

Bahan:

  • 1/2 kg cumi ukuran sedang, lumuri dengan jeruk nipis dan bilas
  • 2 lembar daun salam
  • 2 lembar daun jeruk
  • 1 cm jahe, geprek
  • 1 serai, geprek
  • Garam, kaldu jamur, dan gula

Bumbu iris:

  • 5 bawang merah
  • 4 bawang putih
  • 10 cabai rawit
  • 1 tomat kecil

Cara membuat:

  1. Tumis bumbu iris dengan minyak secukupnya sampai harum.
  2. Masukkan daun salam, serai, daun jeruk, dan jahe.
  3. Masukkan cumi yang sudah dimarinasi jeruk nipis.
  4. Tambahkan air secukupnya.
  5. Beri garam, kaldu jamur, dan gula.
  6. Koreksi rasa dan sajikan.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Cumi hitam rawit pedas"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel